Rabu, 14 Desember 2011

Hari hari penipuan berkedok investasi EUR

Hanya sekedar info karena sudah banyak yang kena tipu di kota saya ( KUDUS ) menyerang kalangan bawah , orang tidak berpengalaman , orang yang hanya ingin cepat kaya ....
Kedoknya katanya mau di investasikan uang  sebayak 7 juta yang di iming imingi akan jadi 30 juta setiap 10 bulanya
katanya juga bakal cepet kaya dengan cara ini
katanya juga bila dapat mengajak teman bergabung akan dapat 100$
katanya uangnya di simpan di atm online seperti paypal

anehnya paypal di buat oleh pihak ke 3 bukan buat sendiri ???? <<< dibuat kantornya katanya >>>
memang name ID sama passwordnya di kasih dan bisa di cek setiap bulan dan memang bertambah sekitar 300 dollar sayangnya itu tidak boleh di ambil sebelum 10 bullan

katanya juga hanya di janjikan tidak ada buktinya dan tidak ada jaminan uang 7 juta itu kembali


________________________________-
ini sepeti 1 tahun sebelumnya yang ada orangnya kabur ha ha ha ha ha ha ha selamat menikmati uang 7 juta hilang wahai orang tidak mikir ????? masak 7 juta bisa jadi 30 juta dalam 10 bulan <<<<<<<< tidak ada investasi yang lebih dari 10% dalam 1 bulan <<<<< Di ingat ya >>>>>

Silahkan Untuk Berbagi

Anda dapat membagikan , menyebarkan , mengkopi , menyalin artikel Hari hari penipuan berkedok investasi EUR ke media berbagi anda sebebasnya tapi dengan menyantumkan sumbernya . atau dengan mengkopy kode berikut ini untuk menyantumkan sumber posting ini .

Original article by : | Trader Forex Indonesia |

Indahnya berbagi !

Related Posts by Categories

PERHATIAN

=================================================
Trading di pasar Forex melibatkan resiko yang tinggi, termasuk kemungkinan kehilangan dana secara total dan kerugian lainnya, yang tidak cocok untuk semua anggota.

Klien harus memiliki pertimbangan yang baik tentang apakah trading sesuai untuk anda / anda mengingat nya / kondisi finansial, pengalaman investasi, toleransi resiko, dan faktor lainnya.
=================================================