Minggu, 04 Desember 2011

Membandingkan Layanan Withdraw beberapa Broker

Salam Trading,
Semoga bermanfat bagi yang hendak membuka akun baru agar dapat megetahui aktivitas HILIR (Withdraw – tarik profit/dana) yang terbaik dari broker-broker.
Yang perlu diketahui adalah bahwa kebesaran suatu broker tidak menjamin bahwa pelayanan pada aktivitas
WD lebih cepat karena ini menyangkut kebijakan / policy yang dikeluarkan oleh broker berkenaan dengan trafik transaksi dan system yang digunakan.
Ada broker yang semuanya dilakukan dengan full automatic payment system adan juga yang semi bahkan ada yang manual. Menurut hemat saya, kecepatan WD merupakan salah satu faktor penting dalam aktifitas trading karena hal ini merupakan salah satu kegiatan ‘penyelamatan’ dana yang ada pada akun. Sudah banyak kita dengar dan baca bahwa proses deposit yang supercepat tapi ketika ingin melakukan WD prosesnya superlambat. Ada juga proses WD diawal-awal supercepat dan diujung-ujungnya menjadi superlambat atau bahkan tidak bisa ditarik sama sekali dengan berbagai alasan dan mencari-cari kesalahan pada nasabah. Nah, untuk itu cobalah mulai dari tahap awal pembukaan akun, usahakan data-data pribadi dan dokumen yang mendukung harus SAMA persis KECUALI bila broker tersebut tidak membutuhkan verifikasi berdasar dokumen atau media komuniasi.
Ok trader, berikut saya berikan kualitas WD broker-broker yang sudah pernah saya rasakan kualitas-nya. Mudah-mudahan dapat menjadi bahan pertimbangan trader dalam melakukan pembukaan akun. Kualitas ini saya urutkan berdasarkan ranking yang bersifat subjektif karena berdasarkan penilaian saya sendiri terhadap akun-akun saya.

> EXNESS : Supercepat, Full Automatic, Transaksi dibawah $1000 langsung saat itu juga masuk ke LR.
> INSTA FOREX : Supercepat, Full Automatic, Transaksi dibawah $500 langsung saat itu juga masuk ke LR. > Transaksi di atas $3000 membutuhkan proses 1-2 hari.
> NORDFX : Cepat, Semi Otomatis karena harus ada validate dari Fund Manager. Transaksi dibawah $100 sekitar 3-6 jam.
> MASTERFOREX : Cepat, Semi Otomatis, harus ada validate dari Fund Manager. Transaksi dibawah $100 sekitar 3-12 jam.
> EGLOBAL : Cepat, Semi Otomatis karena harus ada validate dari Fund Manager. Transaksi dibawah $100 sekitar 6-12 jam.
> FXOPEN : Cepat, Semi Otomatis karena harus ada validate dari Fund Manager. Transaksi dibawah $500 sekitar 8 – 24 jam.


Salam trading.

Sumber dari sobat wikicari

Silahkan Untuk Berbagi

Anda dapat membagikan , menyebarkan , mengkopi , menyalin artikel Membandingkan Layanan Withdraw beberapa Broker ke media berbagi anda sebebasnya tapi dengan menyantumkan sumbernya . atau dengan mengkopy kode berikut ini untuk menyantumkan sumber posting ini .

Original article by : | Trader Forex Indonesia |

Indahnya berbagi !

Related Posts by Categories

PERHATIAN

=================================================
Trading di pasar Forex melibatkan resiko yang tinggi, termasuk kemungkinan kehilangan dana secara total dan kerugian lainnya, yang tidak cocok untuk semua anggota.

Klien harus memiliki pertimbangan yang baik tentang apakah trading sesuai untuk anda / anda mengingat nya / kondisi finansial, pengalaman investasi, toleransi resiko, dan faktor lainnya.
=================================================